

Menggunakan pendekatan Lean Startup dan rapid development. Gagasimaji berusaha membantu Founders dan Perusahaan membuat produk yang sesuai dengan kebutuhan pelanggan dan pengguna yang mereka layanani
Kami tidak hanya merancang User Interface tapi kami membantu untuk memikirkan bisnis proses dan customer journey untuk membantu mendukung bisnis model yang mau dijalankan
Tim Development kami memiliki pengalaman dalam membangun aplikasi menggunakan metode-metode efisien. Yang mengakomodir dinamika perubahan dari bisnis yang dihadapi